Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi Bahas Polemik Lahan Warungkiara, Libatkan Berbagai Pihak Terkait

- Admin

Rabu, 12 Juni 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Plarapost – Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi menggelar rapat kerja guna membahas polemik legalitas lahan seluas 630 hektar di Kecamatan Warungkiara.

Rapat ini merupakan tindak lanjut dari aduan masyarakat terkait sengketa lahan antara PTPN VIII Cibungur dan ahli waris almarhum Natadipura.

Rapat dihadiri oleh berbagai pihak, termasuk DPTR, Dinas Pendidikan, BPKAD, Bagian Hukum Setda, serta kuasa hukum ahli waris, Saleh Hidayat, S.H.

Dalam rapat, terungkap bahwa sebagian lahan yang disengketakan telah dibangun gedung perkantoran, sekolah, dan pondok pesantren.

Saleh Hidayat SH, selaku kuasa hukum ahli waris, menyatakan bahwa pihaknya memiliki alas hak atas lahan tersebut dan siap membantu Pemda Kabupaten Sukabumi dalam proses legalisasi aset bangunan yang telah berdiri.

Ketua Komisi I DPRD Kabupaten Sukabumi, Paoji Nurjaman, mengungkapkan bahwa rapat ini masih bersifat awal dan akan dilanjutkan dengan mengundang pihak PTPN dan BPN untuk mendapatkan klarifikasi lebih lanjut terkait status HGU lahan tersebut.

“Kami akan mengundang kembali PTPN, Dinas Pendidikan, Kepala Desa, dan pihak terkait lainnya untuk mendapatkan data yang lebih akurat. Kami berharap dapat menemukan solusi terbaik atas polemik ini,” ujar Paoji Nurjaman.***

Berita Terkait

Komisi II DPRD Kabupaten Sukabumi Bahas Penanganan Limbah dan CSR di PLTU Palabuhanratu
Kepala Desa Cilengsing Percantik Desanya Bangun Gedung Serbaguna Untuk Masyarakat
Syukuran Nelayan di Desa Sanggrawayang Simpenan, Berharap Berkah ikan melimpah
Jembatan Penghubung Dua Desa di Simpenan Rampung, Warga Kini Aman Untuk Melintas
Sosialisasi dan Ikrar Netralitas ASN, TNI Polri, Serta Kepala Desa dan Perangkat se Kecamatan Simpenan
Sosialisasi Pengawasan Netralitas ASN, TNI Polri Kepala desa dan Perangkat Desa se-Kecamatan Palabuhanratu
Adanya Perubuhan UU, DPMD Kabupaten Sukabumi Laksanakan Bimtek Untuk Semua Desa
DPMD Klaim Status RPJMD Desa Mandiri Naik 158 Persen

Berita Terkait

Senin, 7 Oktober 2024 - 15:52 WIB

Komisi II DPRD Kabupaten Sukabumi Bahas Penanganan Limbah dan CSR di PLTU Palabuhanratu

Kamis, 26 September 2024 - 12:57 WIB

Kepala Desa Cilengsing Percantik Desanya Bangun Gedung Serbaguna Untuk Masyarakat

Selasa, 24 September 2024 - 13:03 WIB

Syukuran Nelayan di Desa Sanggrawayang Simpenan, Berharap Berkah ikan melimpah

Sabtu, 21 September 2024 - 13:16 WIB

Jembatan Penghubung Dua Desa di Simpenan Rampung, Warga Kini Aman Untuk Melintas

Sabtu, 21 September 2024 - 13:11 WIB

Sosialisasi dan Ikrar Netralitas ASN, TNI Polri, Serta Kepala Desa dan Perangkat se Kecamatan Simpenan

Sabtu, 14 September 2024 - 13:25 WIB

Adanya Perubuhan UU, DPMD Kabupaten Sukabumi Laksanakan Bimtek Untuk Semua Desa

Jumat, 13 September 2024 - 13:29 WIB

DPMD Klaim Status RPJMD Desa Mandiri Naik 158 Persen

Rabu, 11 September 2024 - 22:18 WIB

Anggota DPRD Fraksi PKB Salurkan Gaji Pertama untuk Bantu Perbaiki Rumah Tidak Layak Huni di Simpenan

Berita Terbaru